Friday 18 September 2020

KISI-KISI UJIAN RESPONSI KE-2 KELAS XI

 

KISI-KISI UJIAN RESPONSI KE-2 

KELAS XI

 

Tanggal Ujian : Senin, 21 September 2020                

Waktu Ujian    : 08.30 – 10.30 WIB

Durasi Ujian    : 120 menit

Bentuk Soal    : Pilihan Ganda

Jumlah Soal     : 70 soal

 

BIOLOGI (10 SOAL)

1.      Diberikan pernyataan/kasus mengenai jaringan tumbuhan, peserta didik mampu mengidentifikasi jaringan yang dimaksud dengan benar dan tepat

  1. Diberikan bagan/tabel pernyataan mengenai jaringan tumbuhan, peserta didik mampu memilih pernyataan yang benar.
  2. Diberikan pertanyaan mengenai jaringan meristem, peserta didik mampu memilih jawaban yang benar

 

FISIKA (10 SOAL)

  1. Menghitung letak titik berat benda yang berbentuk seperti huruf T (tiap sumbu x dan sumbu y)
  2. Menghitung besar tegangan tali  T1 dan T2 pada suatu sistem jika tali diikat sesuai gambar yang disajikan
  3. Menghitung torsi pada sistem tongkat jika diberi pengaruh gaya
  4. Menghitung  besar  momen inersia akhir penari balet
  5. Menghitung letak titik berat benda hanya pada sumbu x , jika benda tersusun dari bidang persegi panjang dan segitiga seperti pada gambar yang disajikan
  6. Menghitung nilai torsi total jika dua orang menaiki jungkat-jungkit seperti pada gambar yang disajikan
  7. Menghitung nilai pertambahan panjang tali nilon jika besaran-besaran fisis terkait modulus young  tali diketahui
  8. Menghitung nilai modulus elastisitas seutas kawat
  9. Menghitung nilai konstanta pengganti pegas jika disajikan gambar rangkaian pegas
  10. Menghitung nilai momen inersia pada benda tegar berbentuk bola pejal, silinder pejal dan batang tipis, seperti pada gambar yang disajikan

 

MATEMATIKA (10 SOAL)

  1. Mengubah bentuk SPLDV ke dalam bentuk matriks
  2. Pengurangan/ penjumlahan antar matriks
  3. Transpose matriks
  4. Kesamaan dua matriks

 

KIMIA (10 SOAL)

  1. Menentukan C primer, C sekunder, C tersier, dan C kuarterner
  2. Menentukan senyawa yang termasuk alkana, alkena, dan alkuna
  3. Menentukan penamaan struktur alkana
  4. Menentukan penamaan struktur alkena
  5. Menentukan isomer struktur dari alkana
  6. Menentukan isomer posisi dari alkuna
  7. Menentukan isomer geometri
  8. Menentukan reaksi pada alkana, alkena, dan alkuna
  9. Menentukan fraksi minyak bumi
  10. Menentukan bilangan oktan pada bensin

 

BAHASA INGGRIS (10 SOAL)

1.      Melengkapi dialog tersebut dengan ungkapan memberikan saran dengan tepat.

2.      Menentukan jenis dialog tersebut dengan ungkapan memberikan saran dengan tepat.

3.      Melengkapi dialog tersebut dengan ungkapan memberikan saran dengan tepat.

4.      Melengkapi dialog tersebut dengan ungkapan memberikan saran dengan tepat.

5.      Melengkapi dialog tersebut dengan ungkapan memberikan saran dengan tepat.

6.      Soal 6 – 10 menganalisis dan menentukan informasi tersirat dan tersurat Exposition Text

 

 

BAHASA INDONESIA (10 SOAL)

  1. Peserta didik mampu mengurutkan kalimat dalam teks prosedur dengan tepat
  2. Peserta didik mampu  menentukan struktur teks prosedur
  3. Peserta didik mampu menentukan kaidah kebahasaan teks prosedur
  4. Peserta didik mampu menentukan fenomena/peristiwa dalam teks eksplanasi
  5. Peserta didik mampu pola pengembangan dalam menyusun teks eksplanasi
  6. Peserta didik mampu menentukan kaidah kebahasaan teks eksplanasi
  7. Peserta didik mampu menentukan pengertian teks ceramah
  8. Peserta didik mampu mrnrntukan bagian-bagian dalam teks ceramah
  9. Peserta didik mampu menentukan metode dalam teks ceramah

 

TPS (10 SOAL)

1.      Pengetahuan kuantitatif

2.      Pola bilangan

3.      Pemahaman bacaan dan menulis

4.      Pengetahuan

5.      Pemahaman umum

6.      Penalaran umum

 

Teruntuk siswa/i yang sholih dan sholihah......

Mohon dipersiapkan dengan cara belajar sesuai kisi-kisi dengan maksimal dan seimbangkan dengan ibadah serta doa dan restu kedua orang tua. 

Semoga apa yang kita lakukan hari ini bernilai ibadah dan mendapatkan pahala, dan ... semoga lelah ini menjadi Lillah, aamiin. 

- kalian hebat, kalian cerdas, kalian pasti bisa-

KISI-KISI UJIAN RESPONSI KE-2 KELAS X

 KISI-KISI UJIAN RESPONSI KE-2 

KELAS X

 

Tanggal Ujian : Senin, 21 September 2020                

Waktu Ujian    : 08.30 – 10.30 WIB

Durasi Ujian    : 120 menit

Bentuk Soal    : Pilihan Ganda

Jumlah Soal     : 70 soal

 

BAHASA INDONESIA (10 SOAL)

  1. Menganalisis kalimat yang mengandung teks LHO
  2. Menganalisis kaidah kebahasaan dalam teks LHO
  3. Menganalisis kesimpulan dari teks LHO
  4. Menganalisis abstraksi dalam teks LHO
  5. Menganalisis informasi dalam teks eksposisi
  6. Melengkapi kalimat dalam paragraf teks eksposisi
  7. Menganalisis amanat dalam teks anekdot
  8. Menganalisis kaidah kebahasaan teks anekdot

 

BIOLOGI (10 SOAL)

  1. Menjelaskan ciri virus digolongkan ke dalam makhluk hidup
  2. Menjelaskan daur hidup bakteriofage dengan gambar
  3. Menjelaskan struktur tubuh bakteriofage
  4. Menjelaskan daur hidup bakteriofage
  5. Menjelaskan ciri-ciri virus
  6. Menjelaskan tujuan virus bereproduksi
  7. Menjelaskan penyakit yang disebabkan oleh virus
  8. Menjelaskan upaya yang harus dilakukan pada saat tertular virus Covid-19
  9. Menjelaskan etika bersin yang tepat
  10. Menjelaskan gejala-gejala penderita virus Covid-19

 

MATEMATIKA (10 SOAL)

  1. Menentukan nilai persamaan eksponensial bentuk pangkat
  2. Menentukan nilai persamaan eksponensial bentuk akar 
  3. Menentukan niali persamaan eksponensial 
  4. Menyelesaikan himpunan pertidaksamaan linear satu variabel
  5. Menentukan nilai x pertidaksamaan linear satu variabel
  6. Menentukan batas nilai pertidaksamaan linear satu variabel

 

KIMIA (10 SOAL)

  1. Menentukan langkah – langkah metode ilmiah
  2. Menentukan model atom
  3. Menentukan jumlah proton, elektron, dan neutron dari suatu unsur
  4. Menentukan aturan konfigurasi elektron
  5. Menentukan konfigurasi elektron dari unsur
  6. Menentukan konfigurasi elektron dari ion
  7. Menentukan bilangan kuantum dari unsur
  8. Menentukan jumlah elektron yang berpasangan dari unsur
  9. Menentukan golongan dan periode dari unsur
  10. Menjelaskan sistem perkembangan sistem periodik unsur

 

BAHASA INGGRIS (10 SOAL)

1.      Compliment

2.      Congratulations

3.      Introducing

 

FISIKA (10 SOAL)

  1. Siswa dapat membedakan besaran pokok, besaran turunan, besaran skalar dan besaran vektor.
  2. Siswa dapat memahami sejarah penentuan satuan panjang
  3. Siswa dapat menentukan nama alat-alat yang harus ada di laboratorium
  4. Siswa dapat menentukan bentuk dimensi dari percepatan
  5. Siswa dapat menghitung hasil penjumlahan vektor posisi
  6. Siswa dapat memahami contoh penerapan fisika dalam bidang telekomunikasi
  7. Siswa dapat menghitung hasil penjumlahan vektor dan pengurangan vektor, jika diketahui vektor posisi
  8. Siswa dapat memahami akibat / dampak dari suatu simbol bahaya yang disajikan
  9. Siswa dapat menentukan tindakan pencegahan yang harus dilakukan ketika menggunakan zat kimia
  10. Siswa dapat menghitung jarak dan perpindahan yang ditempuh sesorang pada lintasan tertentu

 

TPS (10 SOAL)

1.      Pengetahuan kuantitatif

2.      Pola bilangan

3.      Pemahaman bacaan dan menulis

4.      Pengetahuan

5.      Pemahaman umum

6.      Penalaran umum

 

- - - -

Teruntuk siswa/i yang sholih dan sholihah......

Mohon dipersiapkan dengan cara belajar sesuai kisi-kisi dengan maksimal dan seimbangkan dengan ibadah serta doa dan restu kedua orang tua. 

Semoga apa yang kita lakukan hari ini bernilai ibadah dan mendapatkan pahala, dan ... semoga lelah ini menjadi Lillah, aamiin. 

- kalian hebat, kalian cerdas, kalian pasti bisa-

 

Wednesday 16 September 2020

KISI-KISI SOAL TRY OUT KE-2 KELAS XII (SENIN, 21 SEPTEMBER 2020)

 

KISI-KISI TRY OUT KE-2 KELAS XII

SEMOGA DAPAT DIPERSIAPKAN  SEBAIK MUNGKIN

SELAMAT BELAJAR SHOLIH & SHOLIHA

JANGAN LUPA BERDOA 😀

Tanggal Ujian           : SENIN, 21 SEPTEMBER 2020

Waktu Ujian              : 120 MENIT

Tipe Soal                   : Pilihan Ganda

Jumlah Soal              : 70 Soal

BAHASA INDONESIA (10 SOAL)

1.   Peserta didik mampu menentukan maksud dari kalimat yang bercetak miring pada paragraf

2.     Peserta didik mampu menentukan kesamaan informasi kedua kutipan

3.     Peserta didik mampu menentukan kalimat yang tepat untuk melanjutkan paragraf

4.     Peserta didik mampu menentukan makna kata bercetak miring pada paragraf

5.     Peserta didik mampu menentukan konflik dalam cerpen

6.     Peserta didik mampu menentukan kalimat komentar yang menyatakan kelemahan sesuai isi teks

7.     Peserta didik mampu menentukan penggunaan ungkapan yang tepat

8.     Peserta didik mampu menentukan kata penghubung  atau konjungsi yang tepat

9.     Peserta didik mampu menentukan larik bermajas yang tepat

10.  Peserta didik mampu menentukan urutan kalimat  agar menjadi paragraf padu

KIMIA (10 SOAL)

1.     Menentukan nilai titik beku larutan

2.     Menentukan nilai titik didih larutan

3.     Menentukan nilai Mr dari titik beku larutan

4.     Menentukan nilai Mr dari tekanan osmotic

5.     Menentukan massa zat terlarut dari titik didih larutan

6.     Penerapan sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari

MATEMATIKA (10 SOAL)

1.     Menentukan jarak titik ke bidang

2.     Menentukan jarak titik ke garis

3.     Menentukan jarak titik ke titik

4.     Menentukan nilai integral aljabar tak tentu

5.     Menentukan nilai integral tak tentu bentuk akar

6.     Menentukan nilai integral bentuk pangkat

7.     Menentukan nilai integral tentu

BIOLOGI (10 SOAL)

1.     Diberikan pertanyaan mengenai pengertian metabolisme, anabolisme dan katabolisme, peserta didik mampu menjawab dengan benar dan tepat.

2.     Diberikan gambar/ kasus mengenai sifat sifat enzim, peserta didik mampu menganalisis gambar/kasus tersebut dengan benar dan tepat

3.     Diberikan pertanyaan/gambar rumpang mengenai Siklus glikolisis, SK, DO, dan TE  respirasi aerob, peserta didik mampu menganalisis hal tersebut dengan benar dan tepat.

B.INGGRIS (10 SOAL)

1.     Soal 1 – 4 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menawarkan jasa, serta menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Offering Help)

2.     Soal 5 – 6 Membedakan dan menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk teks caption, dengan memberi dan meminta informasi terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan, sesuai dengan konteks penggunaannya.(Captions).

3.     Soal 7 – 8 Membedakan dan menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk surat lamaran kerja, dengan memberi dan meminta informasi terkait jati diri, latar belakang pendidikan/pengalaman kerja, sesuai dengan konteks penggunaannya

 

FISIKA (10 SOAL)

1.     Menentukan besar arus listrik pada amperemeter

2.     Menentukan tegangan jepit pada rangkaian 1 Loop

3.     Menentukan energi listrik  pada rangkaian 1 dan 2 Loop

4.     Menentukan energi listrik

5.     Menentukan daya listrik pada rangkaian 1 dan 2 Loop

6.     Menentukan daya listrik pada PLTA

TPS (10 SOAL)

1.     Pemahaman bacaan dan menulis dan  pengetahuan dan pemahaman umum( 5 soal)

2.     Penalaran umum dan pengetahuan kuantitatif (5 soal)

 

😊 Good Luck 😊