RESPONSI FISIKA
KELAS X
TANGGAL 7 AGUSTUS 2015
1. Anisa mengukur massa sebuah batu dengan menggunakan
neraca Ohauss tiga lengan dengan skala terkecil 0,1 gram, skala hasil
pengukurannya terlihat seperti gambar di bawah ini.
Massa batu tersebut adalah….
2. Gambar di samping ini adalah pengukuran
lebar balok dengan jangka sorong. Hasil pengukurannya adalah.....
3.
Sebuah mikrometer digunakan untuk
mengukur tebal suatu benda, skalanya ditunjukkan seperti gambar berikut.
Hasil pengukurannya adalah....
4.
Sebuah benda 2 kg jatuh
bebas dari ketinggian 20 m di atas tanah. Berapa lama waktu yang diperlukan
oleh benda untuk mencapai tanah? (g = 10 m/s2)
5.
Panas sebesar 12 kj
diberikan pada pada sepotong logam bermassa 2500 gram yang memiliki suhu 30oC.
Jika kalor jenis logam adalah 0,2 kalori/groC, tentukan suhu akhir logam!(
c = 0,2 kal/groC = 0,2 x 4200 joule/kg oC = 840 joule/kg oC)
No comments:
Post a Comment