Responsi Kimia
Kelas X
8 Januari 2016
1. Tentukan molaritas dari
larutan yang terdiri atas 17,1 gram gula pasir (C12H22O11)
dalam 0,25 liter larutan.
2. Berapa molaritas larutan asam sulfat 95 % (massa) dengan massa
jenis 1,2 g/mL?
3. Tentukan molaritas larutan etanol 43 % (massa) dalam air dengan
massa jenis 0,95 g/mL.
4. Hitung molaritas 200 mL larutan glukosa yang mengandung 2 gram
glukosa.
5.
Tentukan
molalitas larutan yang dibuat dengan melarutkan 3,45 gram urea (Mr=46) dalam
250 gram air?
No comments:
Post a Comment